Tiket Piala Dunia 2026 Didepan Mata! Dua Gol Ciamik Milik Marselino Ferdinan Sukses Membawa Indonesia Menang Atas Arab Saudi
Timnas Indonesia akhirnya melakukan selebrasi usai Marselino Ferdinan mencetak gol pertama ke gawang Arab Saudi pada laga putaran ketiga Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Selatan, Selasa, 19 November 2024.